Kata vegetarian berasal dari Bahasa Lain "vegetus" yang berarti "kuat, aktif, dan bergairah". Menurut KBBI, pengertian vegetarian
adalah orang yang karena alasan agama atau kesehatan hanya memakan
sayur-sayuran dan hasil tumbuh-tumbuhan. Pengertian vegetarian secara
umum yaitu orang yang tidak mengonsumsi semua daging hewan, baik daging
sapi, kambing, ayam, ikan, maupun hewan lainnya dan juga telur. Para vegetarian hanya
memakan sayur-sayuran, buah-buahan, kacang-kacangan, biji-bijian, dan
bahan nabati lainnya.
Kelompok vegetarian disebut vegan (pure vegetarian-vegetarian murni). Selain vegetarian murni, terdapat kelompok kelompok lacto vegetarian (vegetarian yang masih mengonsumsi susu hewan) dan lacto-ovo vegetarian (vegetarian yang masih mengonsumsi susu hewan dan telur.
0 comments:
Post a Comment